Rektor Universitas Negeri Semarang (UNNES), Prof. Dr. Fathur Rokhman, M.Hum, menjadi Pembicara Keynote pada ICETVESS (International Conference on Engineering Technology, Vocational Education and Social Science) 2017 di UPSI (Universitas Pendidikan Sultan Idris) Malaysia (29/8). Prof. Fathur Rokhman menyampaikan materi mengenai komunikasi antarbudaya yang bermakna dalam kehidupan multikultural di Indonesia dan Malaysia.
Selain Prof. Fathur, pembicara keynote pada ICETVESS 2017 adalah Prof. Dr. Dr. h. c. Georg Spöttl, M.A. dari Department Work Processes and TVET, Universität Bremen, Bremen, Jerman dan Prof. Dr. Ramlee Mustapha Faculty of TVE, Universiti Pendidikan Sultan Idris, Perak, Malaysia.
from Universitas Negeri Semarang
No comments:
Post a Comment